Selasa, 11 Mei 2010

Beberapa hal yang bisa dilakukan orangtua untuk melatih kejujuran anak :

1. Selalu menerangkan dan meminta maaf jika tidak menepati janji.
2. Jika kedapatan berbohong di muka anak, akuilah, dan jelaskan alasannya.
3. Jangan mengatakan kebohongan untuk mendapatkan persetujuan anak.
4. Jangan memberikan terlalu banyak aturan pada anak.
5. Jangan terlalu sering memberikan hukuman pada anak.
6. Jangan langsung marah jika anak melakukan kebohongan, tanyakan dulu mengapa.


sumber :http://meha.jazz.or.id/2009/08/25/psikologi-anak-keluarga-single-parent/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar